Bandung harus mulai menerapkan desain pariwisata yang regeneratif (Regenerative Tourism Design). Hal ini mengingat Bandung merupakan wilayah yang sangat tinggi akan kegiatan pariwisata, namun juga tinggi risiko bencana yang menginitai di balik patahan lembang, atau sesar lembang.
Hal ini diungkap dalam diskusi Design Action.bdg 2024, Regenerative Tourism Design, pada Jumat, 29 November 2024.